Training Life Cycle Analysis (LCA)

Training Life Cycle Analysis (LCA)

Pendahuluan

Penilaian Daur Hidup atau Life Cycle Assessment (LCA) berdasarkan SNI ISO 14040:2016 dan SNI ISO 14044:2017 merupakan kompilasi dan evaluasi masukan, keluaran dan dampak lingkungan potensial dari sistem produk diseluruh daur hidupnya. LCA merupakan pendekatan dari hulu ke hilir atau cradle to grave untuk menilai suatu sistem produk secara kuantitatif.

Dengan melakukan penilaian daur hidup, pengambil keputusan dapat mempunyai dasar yang berbasis data dan fakta dalam mengambil keputusan. LCA dapat digunakan mulai dari perancangan produk, pengembangan proses produksi yang lebih baik, inovasi produk dan proses, meningkatkan sistem manajemen lingkungan, pemilihan produk atau proses serta pemilihan pemasok, mengomunikasikan informasi lingkungan untuk produk yang dihasilkan oleh perusahaan, penetapan strategi perusahaan, sampai pengambilan keputusan untuk kebijakan dalam pemerintahan. LCA merupakan suatu alat ukur kuantitatif untuk pembangunan berkelanjutan.

Penyusunan dokumen LCA produk merupakan salah satu aspek penilaian dalam Dokumen Hijau PROPER 2021 (Permen LHK No. 1/2021) yang memuat dampak lingkungan dari sebuah aktivitas industri. Selain itu, dalam PROPER 2021, LCA juga diintegrasikan dengan upaya penurunan dampak lingkungan dalam pemanfaatan sumber daya yang memuat peningkatan kinerja lingkungan melalui efisiensi energi, penurunan emisi, pengurangan dan pemanfaatan limbah B3, pengolahan limbah non-B3 (termasuk pengolahan reduce, reuse, recycle), efisiensi air dan penurunan beban pencemar.

Dengan menerapkan LCA bertujuan untuk pengembangan perusahaan, memenuhi kebutuhan pasar, mendukung tujuan pembangunan berkelanjutan, atau pemenuhan persyaratan dari pemerintah.

Tujuan Training Life Cycle Assessment (LCA)

  • Untuk peningkatan kinerja lingkungan secara keseluruhan (energi, emisi, air, beban pencemaran, dan lain-lain)
  • Untuk perbaikan berkelanjutan pada perusahaan
  • Sebagai persyaratan untuk ekspor produk ke luar negeri
  • Dorongan permintaan pasar
  • Untuk pemenuhan persyaratan dokumen hijau PROPER Nasional sesuai dengan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan nomor 1 tahun 2021 (Permen LHK No. 1/2021)

Materi Training Life Cycle Assessment (LCA)

  • Pengantar tentang Global Sustainability;
  • Life Cycle Assessment dan Hubungannya dengan Dukungan Keputusan Lingkungan;
  • Driver untuk Penerapan Penilaian Daur Hidup (Environmental Awareness, Business Advantage, Cleaner Production, PROPER);
  • SNI ISO 14040:2016 Manajemen lingkungan – Penilaian daur hidup – Prinsip dan kerangka kerja;
  • SNI ISO 14044:2017 Manajemen lingkungan – Penilaian daur hidup – Persyaratan dan panduan;
  • Penentuan Tujuan (Goal), Lingkup (Scope), dan Batasan Sistem (Boundary System) dalam LCA;
  • Inventory Analysis (Input, Proses, dan Output);
  • Life Cycle Impact Assessment (LCIA);
  • Interpretasi dari Hasil Assessment (Identifikasi Hot Spot, Penarikan Kesimpulan, dan Rekomendasi);
  • Continuous Improvement dalam Manajemen Lingkungan Melalui Penerapan LCA;
  • Studi Kasus Penerapan LCA dan Perhitungan LCA Sederhana Menggunakan Ms. Excel;
  • Pengenalan Cara Melakukan LCA Menggunakan GaBi software – the most trusted product sustainability solution for LCA.

Fasilitas Training Life Cycle Assessment (LCA)

  • Hard / Soft Copy Materi Training
  • Training Kit
  • Sertifikat Terbarcode
  • 2x coffee break/hari
  • 1x lunch/hari
  • Jaket

Durasi Training Life Cycle Assessment (LCA)

2 hari (efektif 14 jam) Mulai pukul 09.00 – 16.00 WIB

Biaya Training Life Cycle Assessment (LCA)

Rp. 4.250.000/peserta (Belum termasuk biaya Hotel dan Akomodasi).

Minimal running 2-3 orang peserta.

Instruktur/Trainer

Primemsi Consultant & Team.

Kami memiliki konsultan & trainer dengan latar belakang sebagai praktisi dengan pengalaman bertahun-tahun sesuai bidangnya, sehingga materi yang disampaikan lebih aplikatif.

Jadwal Training Life Cycle Assessment (LCA) Tahun 2024

  • Jakarta, 11-12 Juni 2024
  • Bandung, 26-27 Juni 2024
  • Jakarta, 10-11 Juli 2024
  • Bogor, 24-25 Juli 2024
  • Jakarta, 12-13 Agustus 2024
  • Bandung, 21-22 Agustus 2024
  • Depok, 11-12 September 2024
  • Yogyakarta, 23-24 September 2024
  • Jakarta, 9-10 Oktober 2024
  • Bandung, 24-25 Oktober 2024
  • Jakarta, 19-20 November 2024
  • Bandung, 27-28 November 2024
  • Depok, 4-5 Desember 2024
  • Yogyakarta, 17-18 Desember 2024

Note: Kami juga menyediakan Inhouse Training dimana pelatihan akan diselenggarakan secara eksklusif dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan klien. Kami sangat terbuka untuk mendiskusikan segala hal terkait penyelenggaraan pelatihan, mulai dari materi, instruktur hingga biaya pelatihan.

Informasi Lebih Lanjut

Marketing Office:

Phone/Fax : 021-22963573

Online Marketing:

Dilla : 0819-1100-7508 (XL / WhatsApp)

Email:
training.primemsi@gmail.com

Website:
Training.primemsi.com

XI. DOWNLOAD BROSUR PELATIHAN

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *